Banjarbaru, 20 Februari 2008
Bingung
I’m a Liverpudlian
But I’m also an Interista
Jadi saya harus dukung yang mana?
Banjarbaru, 20 Februari 2008
Bingung
I’m a Liverpudlian
But I’m also an Interista
Jadi saya harus dukung yang mana?
Ya, ‘review‘ tahunan ini akhirnya berganti judul. Pertama-tama, saya ucapkan selamat dulu untuk rival sekota, AC Milan, yang meraih gelar Scudetto pertama mereka sejak 2004, dan kembali menyamai perolehan gelar Inter menjadi 18. Dengan tinggal menyisakan dua gelar lagi untuk meraih dua bintang di logo klub, persaingan kedua klub di musim-musim mendatang sepertinya akan terus…
22 Mei 2010 bisa dibilang merupakan hari tak terlupakan bagi Interisti, karena di hari itulah untuk pertama kali dalam 45 tahun, Inter menjuarai Liga Champions Eropa. Dua gol dari Diego Milito membawa Nerazzurri meraih treble pertama mereka sepanjang sejarah. Semua punggawa, pengurus klub, dan fans terlihat begitu berbahagia; namun semua berubah ketika negara api menyerang……
Banjarbaru, 18 Juli 2008 Mancini yang lama telah pergi. Kini ada Mancini yang baru didatangkan ke Appiano Gentile. Bedanya, kalau empat tahun lalu Mancio dibajak dari SS Lazio, Amantino direkrut dari AS Roma. Gurita transfer Inter sepertinya mulai menggeliat. Who’s next? Kita tunggu saja. Yang jelas Benvenuto “Neo” Mancini, semoga kerasan di Inter yang…
wahahaha……
Cuek aja bro…. dukung yang menang lebih baik.. 😀
Saya dukung PSIS..
*ditimpuk sandal*
Kesian…
Makanya yang setia, sukanya sama satu aja…
he..he..liverpool nggak konsisten, eh dia menang lwn inter, kemaren kalah lwn tim div.2…slmt dech buat Rafael betisnez msh panjang umur di *kolam hati*
Inter rules!!
its liverpool time, yesss! walau di liga ga seberapa bagus…tapi kalau di level eropa cukup bagus mainnya.
i’m liverpudlian, and i dont like internazionale…coz i’m juventini, sejati.
pilih liverpool. ada gerrard ganteng! 😳 😳
Hidup PERSIB …. halah
saya dukung amed jadi bupati…hohohohoho
saya nga suka bola..jadi nga bisa comment.
😀
Nyanyi “You’ll Never Walk Alone”
*versi yang mana nih…* 😉
yah… ternyata inter kalah 😥
@ Raffaell
Iya sih, sebenernya siapapun yang menang saya tetap dukung. Hanya saja dalam kurun sepuluh tahun saya mendukung kedua klub tersebut, baru kali ini keduanya berhadapan di kompetisi resmi. Bahkan ini baru pertemuan kedua mereka setelah 1965, di semifinal Piala Champions… Saat itu yang menang Inter, dan sekaligus Inter juga merebut gelar juara di tahun itu. Saya cuma berharap sejarah berulang, atau, kalaupun Liverpool yang menang, mereka bisa tetap maju terus sampe juara juga.
@ Stey
Hoh? PSIS? Tim mana itu??
*Dihajar orang satu Semarang*
@ Cewekbawel
Makanya kalo ndak kuat punya dua, satu aja udah cukup… Gitu ya Neng???
*Ngefek*
@ Iromanda
Hehe, bukan ndak konsisten kok, hanya saja shit happens sometimes…
@ Effendi
Rules apaan? Kalah gitu kok??
@ Rasyeed
Hmm.. Juventini? OK, kalo gitu untuk yang satu itu kita sepertinya berseberangan yaa…
@ cK
Gerrard ganteng… Tapi masalahnya Maicon juga ganteng… *kedip-kedip gak jelas*
@ Kangguru
Hidup BARITO PUTRA!!!*Halah*
@ Abeeayang™
Bupati? Saya mah tinggal di kota??
@ Ina
Yah… terus sukanya apa dong?
@ Pyrrho
Versi Italia-nya ada ndak Bang? 🙄
@ Itikkecil
Iya.. kalah.. 😥
Chelsea rules… 😎
Yang lolos Literpul™, tuh.