Gaji Guru Minimal 2 Juta, Apa Saya Bahagia?
Banjarbaru, 16 Agustus 2008 Pidato RAPBN Presiden SBY yang banyak dikritik sebagai Pidato “Kampanye” saya saksikan dengan harapan yang membuncah akan perbaikan terhadap perekonomian saya para PNS, baik struktural maupun fungsional. Dan ketika bagian kenaikan gaji diumumkan, harapan itu sepertinya sudah setengah terwujud. Katanya akan ada kenaikan rata-rata 15%, dan khusus guru golongan rendah pendapatannya … Read more