Flo, Jogja, dan Rasa Memiliki

Bahwa kasus Flo sudah begitu ramai diperbincangkan di jagad maya, mungkin semua kita sudah maklum. Bahwa kini kasus serupa terjadi lagi di Bandung, ini juga tambah bikin mumet. Ada banyak persepsi dari lingkar medsos yang saya ikuti mengenai Flo dan omongannya. Kebanyakan reaktif, terutama kawan-kawan yang pernah menetap di Jogja, tak terima rumah kedua mereka … Read more

Polisi yang Tertidur

“Jangan takut Polisi, kalau tidur kita gilas…” The Panas Dalam – Lagu Timur Satu hal paling mengesalkan dari jalanan kampung adalah bertebarannya polisi tidur. Bahkan tak jarang, sarana yang dalam definisinya disebut sebagai “alat pembatas kecepatan” itu jumlahnya belasan, bahkan puluhan dalam satu ruas jalan. Jaraknya pun tak tanggung, bahkan ada yang tiap lima-sepuluh meter. … Read more

Kesenjangan Koneksi

Setahun sudah saya numpang tinggal di Jogja, dan bulan ini akhirnya saya memutuskan untuk pindah. Tadinya saya tinggal berempat dengan rekan-rekan sesama mahasiswa dari Kalsel (termasuk Kangmas Mansup), mengontrak rumah di sebelah utara Jogja. Tahun ini, saya berencana ngekos saja, dengan beberapa pertimbangan yang lebih bersifat ekonomis dan kurang pas kalau harus dibeberkan di sini, … Read more

Elegi Argumentasi Sinetron Yang Ditukarkan

Ketika menulis gonjang-ganjing Putri yang Ditukar dua hari lalu, saya tak menyangka ramenya akan sepanas ini. Sepanjang Rabu kemarin, saya lihat komentar berdatangan silih berganti, dari satu blog ke blog lain. Blog saya yang jablay™ juga ikut menikmati sedikit cipratan keramaian itu, dengan, hingga tulisan ini saya posting, sudah ada 40-an komentar plus beberapa pingback … Read more

Balada Argumentasi Sinetron Yang Tertukar-Tukar

Oke, akhirnya saya terpancing juga untuk ikut-ikutan bicara topik mainstream (lagi)!! *Ini semua gara-gara kalian: Mas Joe, Mas ArEsensi, Pak Guru, dan Mas ArGentole! 👿 * (Sebelum mbaca, mohon ikutan polling dulu yaaa… 😉 ) Pertama-tama, izinkan saya mengingatkan Anda semua pada satu janji yang pernah dilontarkan Menkominfo Sofyan Djalil medio 2007 lalu (sebelum beliau … Read more

You’re Indon When…

Banjarmasin, 9 November 2007 Dapet joke lawas tapi masih garing aja nih, sepertinya joke ini sudah lama beredar, tapi baru sekarang saya ngebacanya. Lumayan buat nyengir, iseng-iseng saya post aja di sini.  You Know You’re Indonesian When… Your stomach growls when you don’t eat rice for a day.You eat fried rice in the morning.You believe … Read more