Linux Sepanjang 2021, Sejauh Ini

Wah ternyata lama sekali saya tidak menulis lagi soal Linux sejak terakhir posting akhir 2020 lalu, padahal tahun ini semakin banyak distro yang saya cobain mengingat betapa tidak setianya saya… Pada postingan ini, saya bakalan cuma bahas dikit-dikit aja, sebagai rekapan. Beberapa distro nantinya akan dibuatkan postingan tersendiri. Kubuntu Setelah mencoba KDE di MX Linux, … Read more

Serba-Serbi Linux Akhir 2020

Cukup lama nggak update perkembangan pemakaian Linux saya sekian bulan terakhir, gegara ikut apa itu tantangan menulis yang akhirnya mentok di hari ke-12. Nanti lah kalau rasa ringan hati disambung lagi. Sekarang saya pengen bahas sedikit soal pemakaian Linux saja di beberapa perangkat yang saya gunakan. Peppermint OS 10 Respin Saya install OS ini di … Read more

Lima Alasan Menggunakan Manjaro

Catatan: Postingan kali ini ditulis dari MX Linux :)) Setelah ganti mesin dan banyak mengutak-atik Manjaro, tak bosan saya mengatakan, ini distro Linux paling nyaman buat dipakai sejauh ini. Saya memutuskan menjadikan distro ini sebagai daily driver di Mandalorian karena beberapa alasan berikut. 1 – Arch + GNOME = Cantik Sejak boot ke Live USB, … Read more

Mencoba Manjaro

Sejak pertama migrasi ke Linux hampir setahun ini, tak banyak distro yang saya coba. Zorin atau Kubuntu misalnya, cuma sekadar diunduh ISO-nya, dicoba bentar, bingung, lalu diganti yang lain. Sempat juga bereksperimen di USB Drive dengan Peppermint dan Puppy Linux, dan hasilnya kurang lebih sama: banyak bingungnya. Hitungannya baru tiga distro yang benar-benar pernah dicoba … Read more

Merakit PC (Lagi)

Call me old-fashioned lover boy, tapi kalau disuruh memilih, saya lebih suka bekerja di depan PC dibanding laptop. Entah kenapa, ada nuansa yang tak bisa terganti ketika klak-klik mengetik di keyboard besar diiringi suara kipas casing. Memang, sekarang keberadaan PC makin tergeser oleh perangkat macam laptop dan gadget portabel lainnya. Laptop dan smartphone memang lebih … Read more