Titipan
Kalau berdosa dengan Tuhan, nanti gampang aja minta ampun; kalau berdosa dengan anak, seumur hidup kita akan merasa bersalah. Pernyataan di atas dilontarkan salah seorang dosen saya ketika menyindir maraknya berbagai praktik ‘titip-titipan’ dalam seleksi CPNS. Pernyataan yang amat pragmatis, memang, bahkan sudah terkesan melecehkan nilai-nilai keilahian, namun demikianlah™ sebagian fakta di lapangan berbicara. Saya … Read more