Category Personal

03 – A Memory

It is so easy to leave meAll alone with the memoryOf my days in the sun Barbra Streisand (1981) Mungkin salah satu pengalaman paling saya ingat adalah peristiwa letusan Gunung Merapi akhir 2010. Sebagai warga Kalimantan yang tumbuh besar tanpa…

01 – Describing Personality

Duh, saya nggak suka nih topiknya. Entah kenapa, saya lebih suka mendengar orang lain bercerita soal dirinya, ketimbang membicarakan diri sendiri. Saya juga lebih suka membahas hal di sekitar yang saya temui, ketimbang apa yang saya rasakan. Bahkan di blog,…

WFH 2020 dan Mengurus Blog

Dampak dari wabah Virus Corona ini salah satunya sampai juga ke kehidupan saya selaku karyawan. Sebagai yang biasa berangkat jam tujuh pagi pulang jam lima, saya saat ini musti tinggal di rumah, berhubung sekolah ditutup sejak Senin lalu hingga entah…

Berbenah

Beberapa bulan ini saya agak kesulitan dapat waktu untuk santai sejenak mengutak-atik blog ini. Meskipun katanya libur panjang, banyak printilan kerjaan ditambah beberapa agenda lainnya yang membuat nuansa liburan kurang terasa. Kondisi hectic mulai terasa sejak awal semester, dari proses…

Posting Perdana di 2018

Akhirnya mengunjungi dashboard blog ini lagi yang makin terbengkalai saja. Kesan saya kok tambah aneh saja ini tampilan dapurnya WordPress, ya? Oya, hutang bikin postingan tentang review film sepanjang 2017 juga belum terlaksana mengingat kesibukan di awal tahun ini. Sepanjang…